Jumat, 07 Januari 2011

DARI PESANTREN HINGGA MADRASAH DAN SEKOLAH


1.      Asal Usul Sistem Pendidikan yang Dualistis
Dengan surat keputusan tanggal 8 Maret 1819, Gubernur Jendral Van der Capellan memerintahkan mengadakan suatu penelitian tentang pendidikan masyarakat Jawa, dengan tujuan meningkatkan kemampuan membaca dan menulis di kalangan mereka.
Sekitar seabad kemudian, Brugmans membicarakan penelitian tersebut dan menduga bahwa Gubernur Jendral  Van der Cappelen hendak melaksanakan suatu jenis pendidikan yang berdasarkan pribumi murni, secara teratur dan disesuaikan dengan masyarakat desa, yang dihubungkan erat pada pendidikan Islam yang sudah ada.

Visitor Location

About Me

Silvia Nur Dhania
Terima kasih teman-teman telah berkunjung ke Blog saya.. Semoga bermanfaat bagi teman-teman dan begitupun dengan saya.. jng lupa comment ya.. ^_^
Lihat profil lengkapku

Pengikut

Copyrigh @ 2010 Silvia Nurdhania. Diberdayakan oleh Blogger.